Survei LSI, Kepercayaan Kepada Polri Meningkat

    Survei LSI, Kepercayaan Kepada Polri Meningkat

    JAKARTA - Tingkat kepercayaan publik ke Polri kembali meningkat berdasarkan Lembaga Survei Indonesia (LSI). 

    Survei tersebut dilakukan pada 31 Maret-4 April 2023. Responden survei adalah warga negara Indonesia yang berusia 17 tahun ke atas atau sudah menikah dan memiliki telepon/cellphone, sekitar 83?ri total populasi nasional.

    Direktur Eksekutif Lembaga Survei Indonesia Djayadi Hanan, melalui konferensi pers secara virtual pada hari ini, Minggu (9/4/23), memaparkan data yang dipaparkan sejak Mei 2022 hingga Maret 2023. Hasilnya, Polri mengalami kenaikan dari bulan sebelumnya.

    Disebutkan, pada Mei 2022 kepercayaan kepada Polri mencapai 72%, Juli 2022 72%, Oktober 2022 53%, Januari 2023 52%, Februari 2023 61%, dan Maret 2023 63 persen.

    Kemudian, ketika ditanya mengenai seberapa percaya kepada Polri, dijawab sangat percaya 13%, cukup percaya 50%, kurang percaya 28%, tidak percaya sama sekali 6%, dan tidak tahu/tidak jawab 3 persen.(ay)

    jakarta
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Balipedia.org: All About Bali

    Artikel Berikutnya

    Hendri Kampai: Macan Versus Banteng di Antara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kodam V/Brawijaya Gelar Baksos dan Bakti Kesehatan dalam Rangka Hari Juang TNI-AD
    Polres Ciamis Gelar Patroli di Objek Wisata Air untuk Jaga Keamanan dan Kenyamanan Pengunjung
    Polri Pantau Penyaluran Bantuan Pangan Beras di Desa Cisontrol: Wujud Kepedulian terhadap Kesejahteraan Masyarakat
    Humanis, Polwan Polres Ciamis Patroli Jalan Kaki Beri Imbauan Kamtibmas ke Warga di Alun Alun Ciamis
    Berikan Rasa Nyaman, Polres Ciamis Intens Patroli KRYD di Malam Hari

    Ikuti Kami